Tradisi Unik Di Tahun Baru Imlek

Posted by on Jumat, 31 Januari 2014


Seperti tahun baru umumnya, tahun baru China atau Imlek dirayakan dengan penuh suka cita. Berbagai tradisi khas dilakukan saat merayakan Imlek.
Beberapa tradisi yang dilakukan memang mengandung makna tertentu dalam budaya China. Berikut tradisi unik yang dilakukan warga masyarakat Tionghoa saat merayakan Tahun Baru Imlek.

1. Dekorasi Rumah
Selain membersihkan rumah yang diyakini bakal membuang keburukan dan menerima keberuntungan di tahun yang baru, warga Tionghoa biasanya mendekorasi ulang rumahnya. Umumnya, rumah dicat ulang dan ditempeli kertas bertuliskan kalimat atau kata-kata baik. Dekorasi didominasi warna merah yang melambangkan sejahtera, kuat dan keberuntungan.


2. Bayar Hutang
Sebelum Imlek datang, warga Tionghoa membayar utang dengan harapan tahun yang baru tidak terbebani utang.

3. Barongsai atau liong naga
Hal ini merupakan hal yang wajib saat Imlek dan merupakan lambang kebahagiaan dan kesenangan serta membawa hoki.

4. Kue Imlek
Hidangan saat Imlek biasanya terdiri atas 12 macam masakan dan 12 macam kue yang melambangkan 12 macam shio. Seperti siu mie yang melambangkan panjang umur dan kemakmuran, lapis legit melambangkan rezeki yang berlapis-lapis, ikan simbol air serta bebek dan ayam utuh sebagai lambang udara, yang merupakan sumber kehidupan.

5. Angpau
Hadiah atau uang yang ditaruh dalam amplop merah yang melambangkan kegembiraan dan semangat yang akan membawa nasib baik.
Namun, hanya orang yang sudah berumahtangga sajalah yang boleh memberi angpau kepada anak-anak dan orang tua. Mereka yang sudah bekerja tapi belum kawin tidak boleh memberi angpau karena dianggap menjauhkan jodoh.
Anak yang sudah bekerja masih tetap menerima angpau dari orangtua, paman, dan bibi, sementara yang sudah berumahtangga hanya mendapat angpau dari orangtuanya.
Angpau tidak boleh diisi dengan uang yang mengandung angka 4 misal Rp 4.000 karena empat dalam bahasa China terdengar seperti kata ‘mati’. Jumlah uang juga tidak boleh ganjil karena berhubungan dengan pemakaman.

6. Jangan makan bubur
Karena bubur dianggap simbol kemiskinan.

7. Jangan membalik ikan
Ikan yang dihidangkan tidak boleh dibalik untuk mengambil daging pada sisi lainnya. Ikan juga tidak boleh habis, harus disisakan untuk dinikmati keesokan harinya. Ini melambangkan nilai surplus untuk tahun berikutnya.

Sumber

{ 3 comments... read them below or add one }

Anonim mengatakan... Reply Comment

2015-9-24 xiaozhengm
Authentic Louis Vuitton Monogram Handbag
Red Bottom Shoes Christian Louboutin
cheap ugg boots
toms outlet
Louis Vuitton Outlet High Quality
Authentic Gucci Factory Outlet
Jordan Retro 13 Pink And Grey
Coach Factory Outlet Online Authentic
Designer Louis Vuitton Handbags Online
ralph lauren
oakley sunglasses,oakley vault,prescription sunglasses,polarized sunglasses,aviator sunglasses,spy sunglasses,oakleys,oakley canada,cheap oakley sunglasses,oakley frogskins,oakley holbrook,cheap sunglasses,wayfarer sunglasses,oakley standard issue,fake oakleys,oakley glasses,oakley.com,oakley prescription glasses,oakley goggles,sunglasses for men,oakley gascan,oakley store,oakleys sunglasses
Air Jordan Shoes For Women And Men
jordans for sale
michael kors handbags
ugg sale
Air Jordan 4 Green Glow
Toms Shoes Sale Clearance
Michael Kors Outlet Handbags Wholesale
Jordan Retro 8 Playoffs
Designer Handbags Louis Vuitton
coach outlet
Abercrombie and Co Stoves and Awnings
Christian Louboutin Outlet Authentic Sneakers Online
Coach Outlet Store Online Official Website
abercrombie and fitch
Outlet Michael Kors Online
ugg boots
Authentic Louis Vuitton Handbags Cheap Sale
Authentic Louis Vuitton Handbags Outlet
Louis Vuitton Outlet Quality Handbags

Ana Rauzan mengatakan... Reply Comment

Are you blacklisted? Struggling to get a personal loan? Has your application been DECLINED due to Low Credit Score? Over COMMITTED? Affordability? But you know you can afford this loan. Loans Approved in 4hours, you can email us at opploansLLC@gmail.com

Names:
Occupation:
Loan Amount Needed:
Loan Duration:
Your Country:
Mobile NO:
Purpose Of Loan:
Email Address:
monthly income:
Sex:
Age:

Opportunity Financial, LLC

PendekarJudi mengatakan... Reply Comment

Hi boss boss,perkenalkan, Kami adalah betting house untuk sportsbook dan Livecasino.
#pendekarjudi.com# Kenapa memilih kami :
-Terpercaya se-indonesia.
-Bandar bola dengan predikat superior master sejak tahun 2008
-Melakukan proses Depo/Withdraw tercepat.
-disuport langsung dengan beberapa bank lokal terpercaya.
-cashback yang jelas dan pasti di bagikan
-bonus rolingan yang sangat jelas no tipu tipu
-Customer loyalty program dengan banyak sekali hadiah menanti anda para customer setia kami.

So.....segera hub customer service 24 jam kami,
kami siap melayani anda tamu2 Vip kami...... =)

pendekarjudi.com

dengan CS terbaik 24 jam
BBM: PEJU88
Line:PEJU88
WA: +62858-3055-8888
Livechat : pendekarjudi.com

:) :( ;) :D ;;-) :-/ :x :P :-* =(( :-O X( :7 B-) :-S #:-S 7:) :(( :)) :| /:) =)) O:-) :-B =; :-c :)] ~X( :-h :-t 8-7 I-) 8-| L-) :-a :-$ [-( :O) 8-} 2:-P (:| =P~ :-? #-o =D7 :-SS @-) :^o :-w 7:P 2):) X_X :!! \m/ :-q :-bd ^#(^ :ar!

Posting Komentar

Ketentuan komentar:
- Baik dan Sopan.
- Komentar harus sesuai dengan isi postingan.
- No Spam, No Junk, No Rubbish, No Porn.
- Mudah Dimengerti.

Dimohon juga untuk Meng-Kritik atau kasih Saran buat Blog ini

Terima Kasih